Kata-kata Kunci Bahasa C- Bahasa C standar ANSI hanya mendefinisikan 32 kata-kata kunci (keywords)
dan Turbo C menambahkannya dengan 7 kata-kata kunci. Kata-kata kunci merupakan
kata-kata yang telah digunakan oleh compiler dan tidak dapat digunakan oleh
pemakai program sebagai nama pengenal, misalnya sebagai nama variabel atau nama
fungsi.
Seperti yang telah dibagikan pada kesempatan sebelumnya,
pemrograman bahasa C mempunyai kata kunci yang sedikit. Kata-kata kunci
tersebut diantaranya :
*asm
|
default
|
for
|
*pascal
|
switch
|
auto
|
do
|
goto
|
register
|
typedef
|
break
|
double
|
*huge
|
return
|
union
|
case
|
else
|
if
|
short
|
unsigned
|
*cdecl
|
enum
|
int
|
signed
|
void
|
char
|
extern
|
*interrupt
|
sizeof
|
volatile
|
const
|
*far
|
long
|
static
|
while
|
continue
|
float
|
*near
|
struct
|
Demikianlah ilmu yang saya bagikan
dalam kesempatan kali ini mengenai kata-kata kunci dalam pemrograman bahasa C.
Semoga ilmu yang saya bagikan ini bermanfaat untuk kita semua. Amin.
Kunjungi dan ikuti terus ya situsnya,
insyaallah nanti akan dibagikan ilmu yang lainnya. Ditunggu aja ya :)
Terimakasih.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar